Proses Terjadinya, Dampak dan Upaya Penanggulangan Tsunami


Proses Terjadinya Tsunami
Proses terjadinya tsunami dapat dijelaskan sebagai berikut:
Gempa bawah laut merenggutkan massa besar air laut dalam satu hentakan kuat.
Gelombang balik air menerjang dengan kecepatan hingga 800 Km/jam
Mendekati pantai, gelombang melambat namun mendesak ke atas.
Gelombang menghempas ke daratan dan menghancurkan apapun di belakang pantai.


Secara skematis mekanisme terjadinya tsunami dapat digambarkan sebagaimana ilustrasi berikut ini, dengan contoh proses surutnya pantai dan kemudian gelombang berbalik menghantam pantai di Srilanka.

Dampak yang ditimbulkan oleh Tsunami
Dampak positif dari bencana tsunami
o Bencana alam merenggut banyak korban,sehingga lapangan pekerjaan menjadi terbuka luas bagi yang masih hidup,,
o Menjalin kerjasama dan bahu membahu untuk menolong korban bencana,menimbulkan efek kesadaran bahwa manusia itu saling membutuhkan satu sama lain..anggap aja ini kegunaany scara psikologis ya..
o Kita bisa mengetahui sampai dimanakah kekuatan konstruksi bangunan kita serta kelemahannya..dan kita dapat melakukan inovasi baru untuk penangkalan apabila bencana tersebut datang kembali tetapi dgn konstruksi yg lbh baik..
Dampak negatif dari bencana tsunami
o Merusak apa saja yang dilaluinya. Bangunan, tumbuh-tumbuhan, dan mengakibatkan korban jiwa manusia serta menyebabkan genangan, pencemaran air asin lahan pertanian, tanah, dan air bersih.
o Banyak tenaga kerja ahli yang menjadi korban sehingga sulit untuk mencari lagi   tenaga ahli yang sesuai dalam bidang pekerjaanya
o Pemerintah akan kewalahan dalam pelaksaan pembangunan pasca bencana karna faktor dana yang besar..
o Menambah tingkat kemiskinan apabila ada masyarakat korban bencanayang kehilangan segalanya
Upaya Penaggulangan Tsunami
Langkah-langkah yang patut dipahami;tentangcara penanggulangan tsunami adalah:
Evakuasi bencana tsunami dilakukan secara intensif.
Pengelolaan pengungsi dilakukan secara maksimal dan kontinu.
Tanpa lelah dan putus asa terus dilakukan pencarian terhadap orang hilang, dan pencarian jenazah.
Membuka jalur atau lintasan yang belum tersentuh logistik. Hal ini terjadi di Mentawai yang sulit dijangkau tim penanganan bencana.
Memulihkan secepatnya jaringan komunikasi antar daerah supaya proses evakuasi bisa berjalan lancar.
Segera lakukan pembersihan kota atau daerah yang terkena bencana.
Alokasikan dana besar pemerintah untuk penanggulangan bencana.
Libatkan berbagai elemen masyarakat yang bersedia untuk penanganan bencana tsunami.

Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

1 komentar:

  1. Thanks for info, jangan lupa kunjungi website kami https://bit.ly/2QSyljA

    BalasHapus